Apa yang Dimaksud dengan "Hierarchical Linear Modeling"?

Hierarchical Linear Modeling adalah teknik statistik di mana model data dibuat dengan berbagai tingkat analisis di mana variabel-variabel bertumpuk satu sama lain dan dianalisis dalam hierarki inklusivitas. Dengan demikian, analisis dapat melihat siswa dan menyertakan variabel untuk kelas, sekolah, sistem sekolah, dan wilayah geografis hingga data akan dianalisis pada tiap tingkat dan membentuk hierarki inklusivitas atau umum.

Sumber : David Matsumoto, The Cambridge Dictionary of Psychology