Apa yang dimaksud dengan Efek Isolasi?

Dalam psikoanalisis, efek isolasi atau efek Von Restorff adalah proses melepaskan komponen emosional dari suatu ingatan dan khususnya ingatan traumatis, meninggalkan pengalaman ingatan yang hambar dan datar. Ini adalah komponen penting dari obsesi dan kompulsi dalam psikoanalisis.

Arti dalam bidang psikologi pembelajaran adalah observasi bahwa dalam daftar pembelajaran, jika salah satu item secara perseptual berbeda, maka akan lebih mudah dipelajari dan diingat kembali.

Sumber : David Matsumoto, The Cambridge Dictionary of Psychology