Apa yang dimaksud dengan Ayunan atau Oscillation?

Ayunan atau Oscollation

Ayunan atau oscillation adalah ayunan pada deret waktu atau umumnya pada deret tatanan waktu atau ruang merupakan naik turunnya deret itu disekitar nilai tengahnya.

Pengertian ini berbeda dengan pengertian siklik yang merupakan periode ; walaupun suatu deret siklik berayun, deret berayun tidak perlu siklik.

Sumber : Barizi, K.M. Hasibuan, Bambang, Sumantri, Oerip Santoso, Hudaya Kandahjaya, Muhammad Syamsun, Alex Hartana, Endang Sjamsuddin, Bunawan Sumarlim, 1984, Kamus Istilah Statistik, Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa, Departemen Pendidikan dan Kebudayaan, Jakarta