Apa yang dimaksud dengan Amida?

Amida

Amida adalah golongan senyawa bernitrogen yang berkaitan atau diturunkan dari amonia, sebagian darinya berupa senyawa anorganik seperti NaNH2 dan sebagian senyawa organik yang mengandung gugusan asil, seperti R = CONH2; senyawa ini sangat erat hubungannya dengan asam-asam organik yang gugusan -OH digantikan dengan -NH2.

Sumber
  • A. Hadyana Pudjaatmaka, Dedi Fardias, Agus Taufiq, 1993, Seri Kamus Kimia: Kimia Pangan, Departemen Pendidikan dan Kebudayaan, Jakarta.