Apa yang Anda ketahui tentang Tirta Gangga di Bali?

Tirta Gangga

Kawasan Karangasem di Pulau Bali memiliki banyak daya tarik wisata yang unik. Salah satu attraction yang nggak boleh kamu lewatkan saat berkunjung ke sini adalah Tirta Gangga. Taman yang berkonsep istana air terlihat sangat anggun dan jernih. Apa yang Anda ketahui tentang Tirta Gangga?

Tirta Gangga di Bali

Nama Gangga sendiri diadopsi dari sebuah sungai terkenal di India, Sungai Gangga. Dalam kebudayaan Hindu, Sungai Gangga merupakan air mata sumber kehidupan dan kesejahteraan bagi manusia. Lantaran berasal dari tanah, air di Taman Tirta Gangga pun dianggap sebagai air suci yang dapat digunakan untuk melangsungkan upacara adat.

Yang bikin menarik dari taman air Tirta Gangga adalah fasilitas kolam renang. Bernama Kolam Air Sanin, kamu dapat bersantai sambil menikmati udara segar khas Karangasem di sini. Lantaran airnya berasal dari sumber langsung, kolamnya pun terlihat sangat jernih.

Taman air Titra Gangga memiliki spot cantik di tengah. Dua buah kolam kecil mengapi sisi kolam yang besar hadir dengan megahnya beberapa patung dewa dan dewi. Nah, di sebelahnya ada air mancur tingkat 11 yang sangat cantik bernama Nawa Sanga. Ini yang menjadi daya tarik dari Tirta Gangga.

1 Like