Apa yang anda ketahui tentang Belut Muara ?

Belut muara

Belut muara (Macrotema caligans), dikenal juga sebagai belut laut, merupakan belut yang habitat hidupnya di muara. Bentuknya tidak berbeda dengan jenis belut lainnya.

Namun, belut muara memiliki ciri-ciri sebagai berikut.

  1. Warna kulit cokelat pucat
  2. Panjang tubuh bisa mencapai 60 -70 cm ketika dewasa
  3. Bobotnya bisa mencapai 250 – 400 gr/ekor
  4. Habitat hidup di area muara atau tambak dekat laut
  5. Gerakan lambat namun sangat kuat.
  6. Bagian kepala seperti ujung terompet
  7. Bentuk ekor seperti pedang
  8. Bentuk mata lebih kecil dari sidat
  9. Memiliki bau amis yang mencolok
  10. Memiliki tekstur daging yang lebih kasar dari belut sawah
  11. Memiliki rasa yang sangat enak dan gurih, serta sangat bergizi tinggi.
  12. Sampai dengan saat ini belum ditemukan pembudidaya belut jenis ini.

Apa yang anda ketahui tentang Belut Muara ? Seperti apa karakteristik nya?