Apa sajakah ciri-ciri dari Aliran Gotik?

Aliran Gotik merupakan aliran seni rupa yang menggambarkan sebuah objek dengan garis tebal dan bentuk ramping serta menegaskan sesuatu berdasarkan warna.

image

Ciri dari aliran gotik yang paling mencolok adalah:

  1. Objek yang dilukis biasanya adalah tokoh suci, kesatria, raja dan ratu.
  2. Lukisan gaya seperti ini banyak terdapat di kerajaan-kerajaan, rumah ibadah dan juga kastil atau bangunan klasik.