Apa Saja Tempat Wisata yang ada di Kabupaten Luwu, Sulawesi Selatan ?

Apa Saja Tempat Wisata yang ada di Kabupaten Luwu, Sulawesi Selatan ?

Museum Batara Guru

image

Musium Batara Guru yang sementara ini berada di dalam istana kerajaan Luwu merupakan tempat benda-benda peninggalan sejarah baik berasal dari zaman pra sejarah sampai zaman penjajahan Belanda. Terletak di istana kerajaan Luwu kota Palopo.

Air terjun Sarambu Alla

image

Di sekitar air terjun ini banyak terdapat tembuhan buah-buahan seperti durian, rambutan dan langsat yang sangat lezat dan manis. Setelah anda mandi dan menikmati panorama alam anda bisa kembali ke kota Masamba untuk makan siang menikmati makanan khas yaitu Kapurung yang banyak tersedia di warung-warung di sepanjang kota Masamba. Terletak sekitar 25 Km dari kota Masamba.