Ikan Tarpon adalah ikan air payau yang menjadi primadona bagi para pemancing karena keganasannya. Ikan ini begitu liar dan selalu memberontak sehingga mampu menaikkan hormon adrenalin para pemancing. Tarpon kerap dianggap sebagai Bandeng Laki atau Payus, padahal beda sekali.
Apa saja Manfaat dan Khasiat Ikan Tarpon ?