Apa saja klasifikasi ilmiah hewan Anjing?

Apa saja klasifikasi ilmiah hewan Anjing ?

Apa saja klasifikasi ilmiah hewan Anjing ?

1 Like

Klasifikasi Ilmiah Hewan Anjing


Anjing adalah jenis mamalia karnivora yang telah mengalami proses penjinakan atau domestikasi dari srigala sejak puluhan ribu tahun yang lalu, atau mungkin sudah sejak seratus ribu tahun yang lalu, berdasarkan bukti genetik berupa fosil dan tes DNA. Namun, ada juga hasil penelitian yang mengungkapkan sejarah domestikasi anjing belum begitu lama (Dharmawan,2009).

Menurut Dharmawan (2009) secara ilmiah, Anjing dapat diklasifikasikan sebagai berikut.

  • Kerajaan : Animalia

  • Filum : Chordata

  • Subfilum : Vertebrata

  • Kelas : Mamalia

  • Ordo : Carnidae

  • Genus : Canis

  • Species : Canis lupus

  • Subspecies : Canis lupus familiaris

Referensi

https://sinta.unud.ac.id/uploads/dokumen_dir/e27df1cf324c6f14ee1229ebfb2b50b2.pdf