Apa saja bangunan yang unik yang ada di Eropa Barat yang wajib dikunjungi?

Benua Eropa memang dikenal dengan ciri khas bangunan yang unik, baik dari segi arsitektur maupun tampilan lainnya. Belum lagi nilai sejarah yang dimiliki berbagai bangunan di wilayah itu yang tidak lagi muda.

Keunikan arsitek dan nilai sejarah yang monumental dari bangunan-bangunan itu tak pelak membuat masyarakat dari berbagai belahan dunia sayang melewatkan ketika mereka berkunjung ke sejumlah negara di wilayah itu.

Berikut bangunan yang unik yang ada di Eropa Barat dan wajib dikunjungi:

1. Katedral Cologne (Jerman)

2. Zaanse Schans (Belanda)

3. Nieuwe Kerk (Belanda)

4. Stadhuis (Belgia)

image

5. des Invalides (Prancis)

6. Mannaken Piss (Belgia)

image

7. Atomium (Belgia)

8. Champs Ellysees (Prancis)

9. Place de la Concorde Square (Prancis)

10. Menara Eiffel (Prancis)

Sumber:
https://www.goldenrama.com/goldenstories/detail/10-bangunan-unik-di-eropa-barat-yang-patut-dikunjungi