Apa manfaat pomegranate bagi kecantikan?

Menggunakan buah-buahan untuk perawatan kecantikan merupakan hal yang sering dilakukan oleh para wanita. Salah satu buah yang kaya manfaat adalah pomegranate atau buah delima. Apa manfaat pomegranate bagi kecantikan?

  1. Melembabkan kulit
    Salah satu manfaat dari pomegranate adalah bisa melembabkan kulit. Pomegranate kaya akan punicic acid. Minyak yang dihasilkan dari biji pomegranate ini bisa bikin melembabkan kulit. Nah, kalo kulit kita kering banget, cari produk skincare yang mengandung pomegranate ya.

  2. Melawan jerawat
    Kandungan vitamin C dalam buah ini bisa menyembuhkan jerawat. Dan hebatnya, pomegranate punya kemampuan untuk menghilangkan luka-luka bekas jerawat pada kulit wajah kita. Caranya, kita cuma butuh biji pomegranate , terus kita oles-olesin di bagian luka tersebut. Dijamin luka bekas jerawat akan hilang dengan sendirinya.

  3. Mengencangkan kulit
    Kolagen adalah kandungan yang paling banyak terdapat di buah pomegranate. Kolagen dibutuhkan kulit untuk mempertahankan kekencangan dan kekenyalan kulit dan sangat bermanfaat untuk memperlambat penuaan dini. Jangan salah, di umur remaja pun kita juga membutuhkan nutrisi yang sama dengan orang dewasa.

Sumber:
http://cewekbanget.grid.id/Fashion-And-Beauty/Cari-Tahu-4-Manfaat-Pomegranate-Untuk-Kecantikan-Dan-Cobain-Resepnya-Yang-Bagus-Untuk-Kulit-Wajah?page=2