Apa kelebihan dari menghadapi suatu masalah dengan melakukan pengumpulan data?

Computational thinking dapat dilakukan oleh semua orang tanpa batasan umur, karena hal positifnya yang sangat menguntungkan.

Kelebihan menghadapi masalah dengan teknik wawancara (tatap muka) :

  1. Bisa membangun hubungan dan memotivasi responden
  2. Bisa mengklarifikasi pertanyaan, menjernihkan keraguan, menambah pertanyaan baru
  3. Bisa membaca isyarat non verbal
  4. Bisa memperoleh data yang banyak

Kelebihan menghadapi masalah dengan teknik observasi :

  1. Dengan cara pengamatan langsung, terdapat kemungkinan untuk mencatat hal-hal, perilaku, pertumbuhan, dan sebagainya, sewaktu kejadian tersebut berlaku, atau sewaktu perilaku tersebut terjadi. Dengan cara pengamatan, data yang langsung mengenai perilaku yang tipikal dari objek dapat dicatat segera, dan tidak menggantungkan data dari ingatan seseorang.
  2. Pengamatan langsung dapat memperoleh data dari subjek baik tidak dapat berkomunikasi secara verbal atau yang tak mau berkomunikasi secara verbal.

A post was merged into an existing topic: Mengapa kita harus menerapkan metode Computational Thinking dalam memecahkan masalah?