Apa kelebihan dan kekurangan dalam pendekatan Landing page MVP?

image

Setiap Entrepreneur yang mempromosikan produk di internet, saat ini akrab dengan namanya Landing Page. Namun tidak semua orang tahu bahwa dalam kasus tertentu Landing Page sebagai Minimun Viable Product atau dapat disebut Landing Page MVP.

Kelebihan

  • Landing page berisi deskripsi mengapa layanan anda menarik. Sehingga dapat melihat apakah proposisi nilai unik bergema dengan pelanggan di awal proses.

  • Anda dapat melihat pesan mana yang lebih baik bagi pelanggan dengan menganalisis kinerja.

  • Anda dapat alamat email dari orang yang tertarik, yang akan memungkinkan untuk menindaklanjuti dan melakukan wawancara dengan mereka nanti.

Kekurangan

  • Pengunjung sebenarnya tidak membeli produk atau layanan Anda, mereka hanya memberi alamat email untuk mendaftarkan minat.

  • Jika orang tidak mengklik tombol ajakan, anda tidak memiliki penjelasan mengapa orang tersebut tidak mau.

Referensi: