Apa hubungan sebuah karya sastra dan kehidupan percintaan?

Karya sastra banyak berkontribusi dalam dunia salah satunya dunia percintaan, lalu apakah hubungan sebuah karya sastra dan kehidupan percintaan ?

Sastra sebagai karya seni tercipta karena adanya energi imajinatif dan luapan perasaan pengarang yang disampaikan secara lisan dan tulisan ke tengah-tengah masyarakat. Sebagai karya seni, karya sastra memiliki peranan penting dalam kehidupan manusia. Efek penyumbangsihan pengarang pada kehidupan, nilai-nilai estetika dan etika serta kehidupan yang lengkap ini tidak begitu segera dapat dirasakan. Ia membutuhkan proses dan reproses serta perjalanan waktu (Suyitno, 1986: 9).

Oleh sebab itu, sebuah karya sastra dapat dijadikan “wakil” dari sebuah ungkapan perasaan cinta pula.