Apa fungsi kelenjar endokrin pada ikan ?

Kelenjar endokrin

Kelenjar endokrin merupakan kelenjar yang berada di dalam otak yang berguna sebagai pengatur hormon-hormon yang dihasilkan dari kelenjar lainnya. Kelenjar endokrin dalam tubuh membentuk suatu sistem yang disebut sistem endokrin.

Apa fungsi kelenjar endokrin pada ikan ?

Kelenjar endokrin adalah kelenjar yang mengeluarkan hasil sekresinya tidak melalui saluran pengeluaran, melalui difusi ke pembuluh darah. Karena tidak memiliki saluran pengeluaran khusus, kelenjar endokrin biasa disebut dengan kelenjar buntu. Sekresi dari kelenjar buntu adalah hormon. Hormon adalah senyawa kimia tertentu yang dapat mempengaruhi metabolisme tubuh. Bagian tubuh yang dipengaruhi oleh hormon disebut daerah sasaran / organ sasaran. Daerah sasaran hormon bisa sangat luas (meliputi hampir seluruh bagian tubuh), namun ada juga yang spesifik terhadap organ tertentu saja. .

Fungsi kelenjar endokrin :

  1. Menghasilkan hormon yang dialirkan ke dalam darah yang diperlukan oleh jaringan dalam tubuh tertentu.
  2. Mengontrol aktivitas kelenjar tubuh
    3.Merangsang aktivitas kelenjar tubuh.
  3. Merangsang pertumbuhan jaringan.
  4. Mengatur metabolisme, oksidasi, meningkatkan absorpsi glukosa pada usus halus.
  5. Memengaruhi metabolisme lemak, protein, hidratarang, vitamin, mineral, dan air.

Sumber