Apa bahaya tidur setelah sahur bagi kesehatan tubuh ?

Berpuasa diawali dengan makan sahur agar kuat menahan lapar dan haus sampai adzan Maghrib berkumandang. Namun karena harus bangun pagi-pagi buta, banyak orang yang memilih langsung tidur setelah sahur supaya tidak mengantuk saat beraktivitas seharian. Namun Apakah berbahaya tidur setelah sahur bagi kesehatan tubuh ?

Berpuasa diawali dengan makan sahur agar kuat menahan lapar dan haus sampai adzan Maghrib berkumandang. Namun karena harus bangun pagi-pagi buta, banyak orang yang memilih langsung tidur setelah sahur supaya tidak mengantuk saat beraktivitas seharian.

Efek negatif langsung tidur setelah sahur

  1. Lemak tubuh menimbun
  2. Asam lambung naik (heartburn)
  3. Gastroesophageal Reflux Disease (GERD) atau refluks asam lambung
  4. Diare atau sembelit
  5. Stroke

Saran
Lebih baik lakukan hal yang bermanfaat setelah makan sahur, seperti mengaji, membaca, dan berdzikir. Yuk, tetap jaga kesehatan tubuh selama bulan suci ini!

Sumber : Bahaya langsung tidur ketika sahur